Karena Ini Hari Senin
Nah Ini Dia Daily Mondaynya
Mudah- mudahan ini Bermanfaat
Langsung saja
Pertama Yaitu : Franklin Delano Roosevelt
Adalah
Presiden Amerika Yang ke -32 dan sekaligus Komandan Amerika di Perang
dunia ke 2 dan Presiden Roosevelt banyak mencurahkan pikirannya untuk
mendirikan Perserikatan Bangsa-Bangsa, di mana kesulitan-kesulitan internasional dapat diselesaikan.
Lahir di Hyde Park, New York, 30 Januari 1882 – meninggal di Warm Springs, Georgia, 12 April 1945 pada umur 63 tahun.
Salah satu pencapaian Roosevelt yang terkenal dikarenakan kepemimpinannya membantu Amerika Serikat memulihkan diri dari masa "Depresi Hebat".
Dalam perencanaan terhadap Perang Dunia II, dia mempersiapkan AS untuk menjadi "Gudang Senjata Demokrasi" melawan kekuatan Jerman Nazi dan Kekaisaran Jepang.
2. Adolf Hitler
Lahir : 20 April 1889 – 30 April 1945) adalah seorang politisi Jerman dan ketua Partai Nazi
Dalam diskusi pribadi tahun 1939, Hitler menyatakan Britania sebagai
musuh utama yang perlu dikalahkan dan pemusnahan Polandia adalah
prasyarat yang diperlukan demi mencapai tujuan tersebut. Sisi timur akan
diamankan dan daratannya dimasukkan dalam Lebensraum Jerman. Tersinggung oleh "jaminan" kemerdekaan Polandia oleh Britania pada 31
Maret 1939, Hitler berkata, "Aku harus membuatkan minuman iblis untuk
mereka." Dalam sebuah pidato di Wilhelmshaven pada acara peluncuran kapal perang Tirpitz tanggal 1 April, ia mengancam akan membatalkan Perjanjian Laut Inggris-Jerman
jika Britania terus menjamin kemerdekaan Polandia, yang ia pandang
sebagai kebijakan "pengepungan". Polandia akan menjadi negara satelit
Jerman atau dinetralisasi untuk
mengamankan sisi timur Reich dan mencegah kemungkinan blokade Britania
Tanggal 30 April 1945, setelah pertempuran jalanan
yang sengit, ketika tentara Soviet berada satu atau dua blok dari
Reichskanzlei, Hitler dan Braun bunuh diri; Braun menggigit kapsul sianida[289] dan Hitler menembak dirinya
3. Josef Stalin
lahir 18 Desember 1878 – meninggal 5 Maret 1953 pada umur 74 tahun
adalah pemimpin Uni Soviet dan seorang diktator yang sangat lalim, dikenal juga dengan sebutan "Manusia Baja" sebagai namanya (Stalin atau Steel Man).
Ia diperkirakan telah memerintahkan pembunuhan sekitar 30 juta jiwa
penduduk Rusia dan negara-negara sekitarnya. Ia juga dikenal sebagai
orang yang membenci agama.
Ketika Perang Dunia II (1939-1945) meletus, Uni Soviet berperang bersama Inggris serta Amerika Serikat melawan Nazi Jerman.
Tetapi seusai perang, Stalin memasang "Tirai Besi" antara sekutu Barat
dan Soviet dan sebagian besar negara di Eropa Timur dijadikan negara Komunis.
Stalin berkuasa sampai saat kematiannya pada usia 74 tahun.
4. Winston Churchill Masa Bakhti 10 Mei 1940 - 27 Juli 1945
26 Oktober 1951 - 7 April 1955
adalah tokoh politik dan pengarang dari Inggris yang paling dikenal sebagai Perdana Menteri Britania Raya sewaktu Perang Dunia Kedua.Pada awal Perang Dunia II Churchill dilantik sebagai First Lord of the Admiralty
Apabila Chamberlain's meletak jawatan pada bulan May, 1940, Churchill
dilantik sebagai Perdana Menteri dan membentuk kerajaan gabungan.
Churchill segera menjadikan seorang kawan dan penasihat karibnya, Max Aitken, (Lord Beaverbrook)
seorang usahawan industri dan pemilik akhbar terkemuka, orang yang
bertanggungjawab bagi mengendalikan pengeluaran kapal terbang.
5.Chiang Kai-shek
(31 Oktober 1887 - 5 April 1975) adalah seorang pemimpin politik dan
militer Cina abad ke-20.Chiang adalah seorang anggota berpengaruh di
Partai Kuomintang (KMT), atau Partai Nasionalis. Ia juga merupakan sekutu dekat Sun Yat-sen. Ia menjadi Komandan
Akademi Militer Whampoa milik partai Kuomintang, dan menggantikan Sun
menjadi pemimpin KMT ketika Sun meninggal pada tahun 1925. Pada tahun
1926, Chiang memimpin Ekspedisi Utara dalam misi penyatuan negara, serta menjadi pemimpin penting di Cina.
6. Benito Mussolini
(lahir 29 Juli 1883 – meninggal 28 April 1945 pada umur 61 tahun) adalah seorang diktator Italia yang menganut Fasis. Ia adalah diktator Italia pada periode 1922-1943. Ia dipaksa mundur dari jabatan Perdana Menteri Italia pada 28 Juli 1943 setelah serangkaian kekalahan Italia di Afrika. Setelah ditangkap, ia diisolasi. Dua tahun kemudian, ia dieksekusi di Como, Italia utara. Mussolini mengakhiri sebuah dekade seperti di Jerman yang dilakukan diktator Adolf Hitler dengan Nazi-nya.
7. Hitohito
(lahir di Puri Aoyama, Tokyo, Jepang, 29 April 1901 – meninggal 7 Januari 1989 pada umur 87 tahun) adalah kaisar Jepang yang ke-124. Dalam sejarah Jepang dia adalah Kaisar terlama yang memerintah (1926-1989) dan merupakan salah satu tokoh penting pada masa Perang Dunia II dan pembangunan kembali Jepang.
Menjelang akhir perang (1945),
Jepang sudah praktis kalah perang. Angkatan Lautnya bisa dikatakan
hampir habis dan Angkatan Daratnya kewalahan. Lambannya
penanganan masalah ini ditambah dengan dijatuhkannya bom atom di Hiroshima (6 Agustus 1945), Nagasaki (9 Agustus 1945)
Senin, 01 April 2013
7 Tokoh Bersejara di perang dunia ke dua
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar